Kisah Pendek Perjalanan hidupku...
Malam ini Senin, 14 Januari 2013...
aku sedang teringat akan masa lalu, dimana masa itu hidupku terkotang katung sperti belatung...
sampai akhirnya meski usiaku masih 19 tahun aku memutuskan tuk mengakhiri masa lajang, karena pada sa'at itu aku yakin dengan menikah, pintu rezeki akan semakin terbuka lebar.
maka dengan pemikiran itulah sampai akhirnya aku bertekad dengan mengucapkan Basmallah, Niyyah Tawakkal kepada sang pemilik hidup yaitu dengan meminang seorang gadis desa yg lugu, sopan, tak cantik dimata tp mempesona dihati...
Dialah "nyiratu" ( begitulah aku memanggilnya sampai sa'at ini pun ).
Dia sosok wanita yang tak punya ambisi berlebih seperti halayaknya wanita diluar sana, Ia berkepribadian seadanya, berdandan murah tp sopan & enak untuk dipandang, karena kepribadiannya yg tulus.
hingga saking aku kagum akan kemurahan hatinya kutilai dia dengan 1001 wanita yg berkepribadian seperti "nyiratu".
tp ada sedikit kekurangan dari keperibadian dia untuk masalah "keramahan", dan itulah manusia. Semua dilahirkan mungkin punya kelebihan dan kekurangan masing-masing dan akupun memaklumi banget hal itu.
Aku menikahi dia ditahun 2000 tepatnya di tanggal 27 Agustus dan Alhamdulillah sekarang pernikahan kami telah dikaruniai dua orang Gadis, kunamai anak pertama kami itu LISDA ( krena ia lahir di tanggal LIma September Duaribu Atu ) dan tak terasa pula anak kami yg pertama sekarang tlah duduk di bangku kelas 5 SDN MANDE II - yang Letak sekolahnya masih dikawasan CIBALAGUNG.
............mengenai anaku yg ke 2, ia sekarang baru berusia 2 tahun, Ia cantik, Lucu & menggemaskan..
dia ku beri nama DELA MARSYA ( karena ia lahir waktu itu tanggal DELApan MARet hari selaSYA )..hehe...
Hmmmm.....ingin rasanya melanjutkan cerita hidup dari seorang ARDY ini, tp sekarang sepertinya aku harus tidur, karena rasa meriang tubuh ini memaksaku untuk masuk kedalam selimut malam...
Sampai disini dulu kisah hidupnya, Insya ALLAH pasti disambung lagi, dilain waktu..
Salaamulloh alaikumm...
sukses selalu 4 we aLL....!!!!
aku sedang teringat akan masa lalu, dimana masa itu hidupku terkotang katung sperti belatung...
sampai akhirnya meski usiaku masih 19 tahun aku memutuskan tuk mengakhiri masa lajang, karena pada sa'at itu aku yakin dengan menikah, pintu rezeki akan semakin terbuka lebar.
maka dengan pemikiran itulah sampai akhirnya aku bertekad dengan mengucapkan Basmallah, Niyyah Tawakkal kepada sang pemilik hidup yaitu dengan meminang seorang gadis desa yg lugu, sopan, tak cantik dimata tp mempesona dihati...
Dialah "nyiratu" ( begitulah aku memanggilnya sampai sa'at ini pun ).
Nyi Ratu |
Dia sosok wanita yang tak punya ambisi berlebih seperti halayaknya wanita diluar sana, Ia berkepribadian seadanya, berdandan murah tp sopan & enak untuk dipandang, karena kepribadiannya yg tulus.
hingga saking aku kagum akan kemurahan hatinya kutilai dia dengan 1001 wanita yg berkepribadian seperti "nyiratu".
tp ada sedikit kekurangan dari keperibadian dia untuk masalah "keramahan", dan itulah manusia. Semua dilahirkan mungkin punya kelebihan dan kekurangan masing-masing dan akupun memaklumi banget hal itu.
Aku menikahi dia ditahun 2000 tepatnya di tanggal 27 Agustus dan Alhamdulillah sekarang pernikahan kami telah dikaruniai dua orang Gadis, kunamai anak pertama kami itu LISDA ( krena ia lahir di tanggal LIma September Duaribu Atu ) dan tak terasa pula anak kami yg pertama sekarang tlah duduk di bangku kelas 5 SDN MANDE II - yang Letak sekolahnya masih dikawasan CIBALAGUNG.
............mengenai anaku yg ke 2, ia sekarang baru berusia 2 tahun, Ia cantik, Lucu & menggemaskan..
dia ku beri nama DELA MARSYA ( karena ia lahir waktu itu tanggal DELApan MARet hari selaSYA )..hehe...
LISDA |
DELA MARSYA |
Hmmmm.....ingin rasanya melanjutkan cerita hidup dari seorang ARDY ini, tp sekarang sepertinya aku harus tidur, karena rasa meriang tubuh ini memaksaku untuk masuk kedalam selimut malam...
Sampai disini dulu kisah hidupnya, Insya ALLAH pasti disambung lagi, dilain waktu..
Salaamulloh alaikumm...
sukses selalu 4 we aLL....!!!!
Arya Dinata ( ARDY ) |
Komentar
Posting Komentar